Sunday, January 31, 2016

Hubungan Proses Terjadinya Lipatan dan Patahan


Bentuk arsitektur susunan batuan di suatu wilayah pada umumnya merupakan batuan-batuan yang telah mengalami deformasi sebagai akibat gaya yang bekerja pada batuan tersebut. Deformasi pada batuan dapat berupa lipatan maupun patahan (sesar). Dalam ilmu geologi struktur keduanya sangat berhubungan erat, karena proses pembentukannya berawal dari gaya tegasan yang sama. Tulisan singkat dibawah ini

Saturday, January 30, 2016

Konsep Dasar Proses Pengolahan Bijih


Proses pengolahan bijih bertujuan untuk mengatur ukuran partikel bijih, menghilangkan bagian-bagian yang tidak diinginkan, meningkatkan kualitas, kemurnian atau grade bahan yang diproduksi. Proses ini biasanya terdiri dari: penghancuran, penggilingan, pencucian, pelarutan, kristalisasi, penyaringan, pemilahan, pembuatan ukuran tertentu, sintering (penggunaan tekanan dan panas dibawah titik lebur

Friday, January 29, 2016

Teori Kekandasan Batuan (Pembentukan Rekahan)


Sebelum kita membahas mengenai Teori Kekandasan Batuan, dalam hal ini sebagai teori asal mula pembentukan rekahan pada batuan, diharapkan anda telah memahami pengertian dan jenis-jenis gaya-gaya geologi sebagai penyebab deformasi batuan. Ini sangatlah penting, karena Teori Kekandasan Batuan mengacu terhadap gaya tegasan seperti yang sudah saya jelaskan pada postingan sebelumnya. Selain itu pada

Thursday, January 28, 2016

Deskripsi dan Kegunaan Mineral Feldspar


Pengertian Feldspar

Kata feldspar berasal dari dua kata dalam bahasa Swedia yaitu "feldt atau falt" yang berarti medan dan "spath" yang bermakna pecahan batuan dalam batuan granit (Deer dkk, 1966).  Pengertian "spar" lebih diperjelas lagi oleh Castle dan Gilson (1960) yang mengutip istilah "spat" dalam bahasa Jerman dan mengacu kepada setiap mineral transparan atau translusen berkarakter bidang

Wednesday, January 27, 2016

Pemanfaatan dan Proses Terbentuknya Logam Nikel


Apa itu Logam Nikel ?

Logam Nikel adalah logam putih keperakan yang digunakan terutama untuk membuat stainless steel dan paduan lainnya yang lebih kuat dan lebih mampu menahan suhu ekstrim dan lingkungan korosif. Nikel pertama kali diidentifikasi sebagai elemen unik pada tahun 1751 oleh Baron Axel Fredrik Cronstedt, seorang mineralogist dan ahli kimia dari Swedia. Dia awalnya menyebut nikel

Tuesday, January 26, 2016

Geologi Pulau Waigeo Papua Barat


Menurut Supriatna, Hakim, dan Apandi (1995), bentuk Kepulauan Waigeo kurang lebih searah dengan struktur umum daerah itu yaitu barat – timur. Kenampakan itu ditandai oleh banyaknya kelurusan yang terdapat pada potret udara yang melingkup daerah itu. Dibagian tengah arah tersebut terpotong oleh arah barat laut – tenggara yang sejajar dengan bentuk Teluk Mayalibit. Di lapangan kelurusan tersebut

Monday, January 25, 2016

Jenis-jenis Sumber Data Spasial SIG


Sistem informasi Geografi (SIG/GIS) adalah suatu sistem yang terdiri dari berbagai komponen yang tidak dapat berdiri sendiri. SIG Memiliki perangkat keras komputer beserta dengan perangkat lunaknya yang sudah pasti membutuhkan sumber data. Sebagaimana sistem komputer pada umumnya, SIG hanyalah sebuah ‘alat’ yang mempunyai kemampuan khusus.



Kemampuan sumberdaya manusia untuk mengolah sumber

Sejarah Pertambangan Timah Putih di Indonesia



Pertambangan Timah
Dalam sejarah peradaban manusia, timah putih merupakan salah satu logam yang dikenal dan digunakan paling awal. Timah digunakan sejak 3.500 tahun sebelum masehi untuk logam paduan. Sebagai logam murni digunakan sejak 600 tahun sebelum masehi. Sekitar 35 negara menghasilkan timah putih untuk memenuhi kebutuhan dunia (minerals.usgs dotgov).


Pertambangan timah di bangka

Perkembangan Puskesmas dan Rumah Sakit di Indonesia


Menurut Undang-Undang nomor 36 tahun 2009 tentang Kesehatan, sarana kesehatan adalah suatu alat dan/atau tempat yang digunakan untuk menyelenggarakan  upaya pelayanan kesehatan, baik promotif, kuratif, preventif maupun rehabilitasi yang dilakukan pemerintah, pemerintah daerah, dan/atau masyarakat. Sarana kesehatan dalam publikasi ini mencakup Puskesmas (Pusat Kesehatan Masyarakat) dan Rumah

Jenis-jenis Data Spasial SIG (Sistem Informasi Geografi)


Pengertian Data Spasial

Data spasial SIG mempunyai dua bagian penting yang membuatnya berbeda dari data lain, yaitu informasi lokasi dan informasi atribut. Data spasial SIG yang berisi informasi lokasi (informasi spasial) contohnya adalah informasi lintang dan bujur, termasuk diantaranya informasi datum dan proyeksi. Contoh lain dari informasi spasial yang bisa digunakan untuk

Sunday, January 24, 2016

Fungsi Laut Pada Siklus Karbon Global


Sejak tahun 1970-an, secara keseluruhan laut merupakan resapan (sink) bagi CO2 antropogenik. Tetapi seberapa besarkah CO2 yang diserap, proses apa sajakah yang menggerakannya, dan bagaimanakah ia berubah di masa depan? Untuk menjawab pertanyaan-pertanyaan ini, pertama-tama kita perlu terlebih dahulu harus memahami fungsi laut pada siklus karbon secara global.Peredaran karbon dalam berbagai

Upaya Peningkatan Standar Mutu Pendidikan Nasional


Standar Penilaian Pendidikan

Reformasi pendidikan merupakan respon terhadap perkembangan tuntutan global sebagai suatu upaya untuk mengadaptasikan sistem pendidikan yang mampu mengembangkan sumber daya manusia untuk memenuhi tuntutan zaman yang sedang berkembang. Standar Mutu pendidikan Nasional dicerminkan oleh kompetensi lulusan yang dipengaruhi oleh kualitas proses dan isi pendidikan.

Perancangan Batas Akhir Penambangan (Pit Limit Design)


Konsep Dasar Perancangan Batas Akhir Penambangan

Istilah perancangan tambang biasanya dimaksudkan sebagai bagian dari proses perencanaan tambang yang berkaitan dengan masalah-masalah geometrik, yaitu: perancangan batas akhir penambangan, tahapan (pushback), urutan penambangan tahunan atau bulanan, penjadwalan produksi dan waste dump. Sedangkan aspek perancangan tambang (Adisoma, 1998) tidak

Dampak Negatif Pembatasan Transaksi Tunai


Pembatasan Transaksi Tunai adalah suatu mekanisme untuk membatasi transaksi dengan uang tunai, di mana semua transaksi di atas batas yang ditentukan harus dilakukan melalui sistem perbankan. Misalnya transaksi tunai dibatasi Rp.100.000.000,- (seratus juta rupiah) atau Rp.50.000.000,- (lima puluh juta rupiah) dalam 1 (satu) hari, di mana transaksi di atas batas tersebut, harus dilakukan melalui